7 Juni 2016

Daftar Opening dan Ending Sword Art Online + Download Links

Sword Art Online Logo

Penggemar anime? Pasti tau Sword Art Online (SAO) kan? Yap, kali ini saya akan membahas tentang Opening dan Ending dari salah satu anime favorit saya ini. Bisa dibilang anime ini bikin saya baper juga mengenai Kirito dan Asuna nya, hehe. Sword Art Online terdiri dari 2 season, SAO I dan SAO II. Menurut saya lebih seruan SAO I, karena ceritanya yang luar biasa dan scene Kirito dan Asuna dan juga Yui yang buat saya makin cinta sama anime ini. Oke sekarang kita bahas Opening dan Endingnya nih, bisa download dari sini juga kok, kualitas Audio nya bagus, tenang aja sobat.

  •        Opening
  1. Crossing Field by LiSA (Sword Art Online I | Episodes 2-14) | Download
    Sword Art Online Opening 1 Crossing Field by LiSA
  2. Innocence by Eir Aoi (Sword Art Online I | Episodes 15-24) | Download
    Sword Art Online Opening 2 Innocence by Eir Aoi
  3. Ignite by Eir Aoi (Sword Art Online II | Episodes 2-14) | Download
    Sword Art Online II Opening 1 Ignite by Eir Aoi
  4. Courage by Haruka Tomatsu (Sword Art Online II | Episodes 15-23) | Download
    Sword Art Online II Opening 2 Courage by Haruka Tomatsu
  •        Ending
  1. Yume Sekai by Haruka Tomatsu (Sword Art Online I | Episodes 2-14) | Download
    Sword Art Online Ending 1 Yume Sekai by Haruka Tomatsu
  2. Overfly by Haruna Luna (Sword Art Online I | Episodes 15-24) | Download
    Sword Art Online Ending 2 Overfly by Haruna Luna
  3. Startear by Haruna Luna (Sword Art Online II | Episodes 2-14) | Download
    Sword Art Online II Ending 1 Startear by Haruna Luna
  4. No More Time Machine by LiSA (Sword Art Online II | Episodes 15-17) | Download
    Sword Art Online II Ending 2 No More Time Machine by LiSA
  5. Shirushi by LiSA (Sword Art Online II | Episodes 18-23) | Download
    Sword Art Online II Ending 3 Shirushi by LiSA
Yap, itulah daftar Opening dan Ending dari Sword Art Online I, II. Bisa didownload disini kok sobat. Suaranya Haruka Tomatsu (Yuuki Asuna) enak didenger pas Ending Yume Sekai. Biasanya Anime yang bagus diiringi dengan Opening dan Ending yang bagus pula. Mana favorit Opening dan Ending kalian nih sobat? Tinggalkan komentar ya sobat... Oke sampai sini ya, sampai jumpa....

1 komentar:

  1. Overfly tuh, enak didenger suaranya...
    Yang nyanyi juga kawaii :D

    BalasHapus